TOM YAM VEGETABLE Aneka Resep Tom Yam
Bahan:
2 bh egg tofu,
potong-potong75 gr jamur merang,
3 btg serai,
memarkan7 lbr daun jeruk
5 sdm kecap ikan
10 bh cabai rawit merah,
sedikit memarkan1 sdm daun ketumbar, cincang
2 ½ sdt garam
1 ½ sdm gula pasir
1 ½ ltr kaldu seafood
5 sdm air jeruk nipis
2 sdm minyak goreng
Bumbu Halus:
4 bh cabai merah
3 siung bawang putih
1 sdt terasi goreng
3 btr kemiri sangrai
Cara Membuat Tom Yam Vega:
- Rebus kaldu seafood beserta serai, daun jeruk, jamur, garam, gula pasir dengan api kecil hingga harum.
- Panaskan minyak, tumis bumbu halus hingga harum dan matang. Masukkan kecap ikan, aduk sebentar, lalu angkat dan masukkan dalam rebusan kaldu seafood, masak kembali sampai mendidih.
- Masukkan egg tofu, kalian, daun ketumbar cincang, cabe rawit dan air jeruk nipis, masak sampai semua bahan matang. Angkat dan sajikan hangat.
0 Komentar untuk "TOM YAM VEGETABLE Aneka Resep Tom Yam"