Kumpulan Resep Kue dan Masakan Cara Membuat Makanan Enak Tips Tutorial

CUPCAKE TIRAMISU Kumpulan Resep Kue Cupcake


CUPCAKE TIRAMISU Kumpulan Resep Kue Cupcake

CUPCAKE TIRAMISU Aneka Kue CupcakeBahan :
180 gram margarin
3 butir telur
120 gram gula pasir halus
1/4 sendok teh garam
150 gram tepung terigu protein sedang
20 gram maizena
20 gram susu bubuk
1/2 sendok teh baking powder
1 sendok makan air kopi dari 1 sendok teh kopi instan dilarutkan di dalam 1 sendok makan air panas
1/4 sendok teh moka pasta

Hiasan :
150 gram butter cream
1 sendok makan cokelat bubuk

Cara membuat CUPCAKE TIRAMISU:
  1. Kocok margarin 10 menit sampai putih. Sisihkan.
  2. Kocok telur, gula pasir, dan garam sampai mengembang.
  3. Tambahkan tepung terigu, maizena, susu bubuk dan baking powder sambil diayak dan diaduk rata.
  4. Tuang ke dalam kocokan margarin. Aduk rata.
  5. Bagi 2 adonan. Satu bagian biarkan putih. Sisa adonan ditambahkan air kopi dan pasta moka. Aduk rata. Tuang adonan putih dan cokelat bergantian kedalam cup kertas.
  6. Kukus di dalam kukusan yang telah dipanaskan, 20 menit sampai matang.
  7. Oleskan buttercream di atas cake dan taburan cokelat bubuk.


0 Komentar untuk "CUPCAKE TIRAMISU Kumpulan Resep Kue Cupcake"

Back To Top