ROTI PANGGANG KACANG HIJAU WIJEN Kumpulan Resep Kacang Hijau
Roti :
200gr tepung terigu
1sdt yeast
1 butir telur ayam
1/2sdt garam
2sdm gula pasir
250ml santan encer hangat
50gr wijen sangrai
15 buah cetakan mini yang sudah diolesi minyak atau margarin
Isi:
250gr kacang hijau
200ml air
150ge gula pasir
1sdm air parutan jahe
1/2sdt garam
1sdm mayones
50gr margarin
Cara Membuat Roti Panggang Kacang Hijau Wijen
- Roti : Capur tepung terigu, yeast, garam dan gula, aduk rata. Masukkan telur kocok dan santan hangat sedikit dei sedikit sambil aduk rata
- Diamkan selama 30 menit
- Isi : sementara menunggu roti mengembang, campur kacang hijau dan air lalu blender
- Siapkan wajan antilengket, masukan adonan kacang hijau, garam, gula air jahe, masak hingga kalis. Dan terakhir masukkan argarin lalu angkat
- Panaskan oven, siapkan cetakan atau loyang, isi dengan adonan roti setengah bagian, tutup atasnya dengan kacang hijau, taburi wijen lalu panggang hingga matang
- Angkat dan hidangkan dengan mayones
0 Komentar untuk "ROTI PANGGANG KACANG HIJAU WIJEN Kumpulan Resep Kacang Hijau"